Sabtu, Januari 16, 2010

Agribisnis

Pengertian agribisnis adalah kegiatan manusia dalam pemanfaatan sumber daya alam dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Agribisnis adalah kegiatan dalam bidang pertanian yang lebih menekankan pada keuntungan ekonomi. Dengan kata lain agribisnis dapat diartikan dengan mudah sebagai segala macam bisnis yang bersumber pada sumber daya alam.

Dalam ilmu agribisnis diajarkan strategi untuk memperoleh keuntungan dalam berbagai seluruh aspek. Aspek yang dimaksud antara lain aspek budidaya, pascapanen, proses pengolaham hingga pemasaran produk pertanian.

Objek agribisnis tidak berbeda jauh dengan objek pertanian secara luas, yaitu melibatkan tumbuhan, hewan ataupun pada organisme yang jauh lebih spesifik.

Saat ini agribisnis berkaitan dengan banyak bidang, contohnya agribisnis selalu terkait dengan isdustri makanan, industri farmasi (pengobatan), teknologi pengolahan bahan, teknologi alat pertanian, upaya pemenuhan energi (bioenergi), komestika, dan industri lainnya. Banyak industri yang selalu berkaitan dengan produk yang berasal dari alam untuk dapat membuat produknya. Hal ini sudah terkait dengan bidang agribisnis karena keterkaitannya dengan sumber daya alam.

Artikel yang Berhubungan



Dikutip dari: http://ade-tea.blogspot.com/2011/02/cara-membuat-widget-artikel-yang.html#ixzz1JSIiysNe

Artikel yang Berhubungan



Dikutip dari: http://ade-tea.blogspot.com/2011/02/cara-membuat-widget-artikel-yang.html#ixzz1JNBpubYr

0 komentar:

Bookmark and Share